Harga ACP Per M2 Malang

Posted on

Harga ACP Per M2

Harga Acp Per M2, Harga Acp Per Lembar, Harga Acp Seven Per Lembar, Jual Acp, Harga Aluminium Composite Panel Per Lembar, Harga Pasang Acp, Harga Aluminium Composite Panel Per M2, Harga Pasang Acp Per M2, Harga Pemasangan Acp Seven, Daftar Harga Acp

Perlu anda ketahui saat ini tentang aluminium composite panel, anda bisa menyimak artikel berikut ini.

Aluminium composite panel atau disebut ACP merupakan salah satu produk material konstruksi yang digunakan untuk pelapis dinding bangunan, bahan material yang terdiri dari plat aluminium dan bahan composite lainnya kemudian di satukan menjadi produk material berbentuk datar dan padat.

Panel ACP ini di produksi dengan kecanggihan teknologi laminasi multi layer ekstrusi dimana kedua permukaan aluminium composite panel ini bersifat non korosif. Pada lembaran logam aluminium di lapisi polyetthylene non toksik dengan inti bahan yang tahan terhadap api.

Baca juga : Harga ACP Per Lembar 

Fungsi yang di berikan saat anda menggunakan aluminium composite panel ini, karena bahan material produknya bisa membuat tampilan gedung terlihat lebih menarik perhatian dan yang paling utama memiliki tampilan modern terkesan mewah.

Dengan harga acp per m2 yang cukup murah sehingga saat ini banyak masyarakat yang mulai beralih menggunakan ACP, bahannya yang mampu bertahan hingga bertahun-tahun tanpa adanya perawatan menjadi nilai lebih saat anda menggunakan aluminium composite panel.

Ukuran aluminium composite panel :

  1. 1,22 x 2,44 M = untuk ukuran standar aluminium composite panel
  2. 1,22 x 4,88 M = untuk ukuran jumbo aluminium composite panel

Untuk jenis aluminium composite panel menurut catnya terdiri dari PVDF dan PE, keduanya memiliki penempatan masing-masing.

Jika anda akan melakukan pemasangan ACP untuk luar ruangan sebaiknya gunakan jenis acp PVDF karena bahannya di proses khusus dengan coating lebih tebal dan lebih tahan lama pada cuaca ekstrim di luar, sedangkan untuk pemasangan di dalam ruangan gunakan jenis PE.

Memiliki daya tahan karat 3x lebih kuat dari penutup dinding lainnya, oleh karena itu saat ini ACP menjadi primadona semua orang.

Secara umum, tahapan pasang ACP dibagai 4  yaitu :

  1. Pemasangan konstruksi rangka dudukan aluminium composite panel
  2. Lakukan fabrikasi pada lembaran ACP
  3. Pemasangan lembaran ACP yang telah di fabrikasi pada konstruksi rangka dudukan
  4. Pemberian sealant pada sela lembar aluminium composite panel

Aluminium composite panel memiliki merk yang paling paling unggul sesuai dengan harga acp per m2 yaitu merk seven. Menjadi salah satu merk paling unggul dari ACP lainnya karena ACP Seven telah memperoleh sertifikat ISO 9001 untuk sistem management kualitas dan terbukti ramah lingkungan.

Kaunggulan aluminium composite panel, diantaranya :

  1. Sifatnya tahan api yang cukup baik
  2. Mudah di bersihkan apabila mulai terlihat kotor
  3. Material yang tahan luntur untuk warnanya
  4. Bahan tidak mudah kegores ataupun mudah patah
  5. Mudah di bentuk menyesuaikan bentuk bangunan

Aluminium composite panel ini memiliki berbagai varian warna yang bisa membuat desain bangunan anda semakin bagus, tipe warnanya pun bermacam-macam ada metalic black, glossy, doff, saffron yellow, serat kayu, granite brush dan sebagainya.

Untuk kisaran harga acp per m2 ini di bandrol dengan harga termurah sekitar 400.000 ribu untuk merk goodsense dengan ketebalan 3mm

Apakah anda tertarik menggunakan aluminium composite panel sebagai pelapis dinding bangunan rumah atau gedung anda?

Untuk itu tak perlu ragu hubungi saja kami, untuk mendapatkan info harga termurah dan pastinya dengan kualitas material produk terbaik di :

CV.Sukses Dinamika Engineering

Graha Asri Sukodono E-2 Sidoarjo

Telepon. 031-588 330 18

Fax. 031-883 2210

Hp. 08123 3535 597

WA/SMS : 08123 3535 597

Email. [email protected]

Website http://suksesdinamika.co.id